14 June, 2016

WWDC 2016,Apple merilis Resmi IOS 10, dengan berbagai Fitur yang terbaru.

Apple Resmi meperkenalkan Fitur dalam system Operasi yang terbarunya yang membuat, para pengguna ios semakin di manjakan dengan berbagai... thumbnail 1 summary

Apple Resmi meperkenalkan Fitur dalam system Operasi yang terbarunya yang membuat, para pengguna ios semakin di manjakan dengan berbagai fitur-fitur terbarunya. Dalam ajang Wordlwide Developers Conference (WWDC) 2016 yang berlangsung pada hari senin (13/6/2016) waktu Amerika Serikat.

Berbagai peningkatan di Fitur terbaru yang ada di iOS 10, termasuk salah satunya yang penomelan yaitu, Siri yang tambah pintar, iMessages dengan lebih baru, langsung saja kita tuntas satu persatu kelebihan di iOS 10.

  1. lock screen : apple menghadirkan notifikasi baru dan fungsi 3D Touch yang lebih luas dan fungsi Control Center juga lebih simpel dan Elegan.
  2. Siri : Fitur ini sudah ada namun apple memperbarui pada system digital siri,dengan membuka pihak ketiga atau para developer,untuk melakukan pengiriman pesan lewat aplikasi WhatsApp, WeChat, Uber, dan bisa juga mencari Foto,mem-pause workout di Runtastic, dan bisa juga melakukan panggilan Vold lewat Skype.
  3. Maps : Fitur Apple Maps juga lebih di tingkatkan lagi dengan berbagai pencarian selama navigasi berjalan, dan kemampuan tampilan Dynamic View dan bisa juga untuk memesan kendaraan seperti Uber langsung via Maps.
  4. Internet Of Things : Apple mengumumkan kehadiran aplikasi terbaru ini,untuk pertama kalinya, yang bisa memungkinkan penggunan bisa mengintrol sejumlah perangkat yang ada di rumah.
  5. iMessage : kini iMessage juga bisa menampikan emoji yang lebih besar tiga kali dari efek bubble,dan digital touch. dan tidak itu aja kini iMessage kini hadir di App Store sehingga pengguna bisa membeli beragam Stiker dan Aplikasi langsung.

Apple menyatakan bahwa sistem operasi iOS 10 versi developer sudah bisa di gunakan pada 14 Juni 2016 namun versi Finalnya baru hadir pada September 2016 mendatang, dengan peluncuran iPhone 7 ( RUMOR )



Namun iOS 10 ini tidak bisa di gunakan untuk semua Produk yang menggunakan Sistem Oprasi iOS ini, karena ada beberapa Sistem yang tidak bisa di Upgrade ke yang lebih stabil.

Berikut daftar lengkap Gadget Apple yang bisa di Upgrade ke iOS 10 :

iPHONE :
  1. iPhone 6S
  2. iPhone 6S Plus
  3. iPhone 6
  4. iPhone 6 Plus
  5. iPhone SE
  6. iPhone 5S
  7. iPhone 5C
  8. iPHone 5

iPAD :
  1. iPad Pro 12,9 inch
  2. iPad Pro 9,7 inch
  3. iPad Air 2
  4. iPad Air
  5. iPad Generasi 4
  6. iPad Mini 4
  7. iPad Mini 3
  8. iPad Mini 2

iPOD
  1. iPod Touch Generasi 6


Source :

No comments